PENDAFTARAN CALON MAHASISWA
Informasi tentang penerimaan mahasiswa baru Fakultas Teknik Universitas Bengkulu dapat diakses melalui tombol navigasi dibawah ini
Lihat Informasi PendaftaranKULIAH DI FAKULTAS TEKNIK
Menghasilkan lulusan yang berkualitas, dapat beradaptasi dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta mampu bersaing di kancah Internasional.
Lihat KeunggulanPRESTASI MAHASISWA
Fakultas Teknik Universitas Bengkulu telah mendapatkan Prestasi dalam berbagai bidang, baik dalam skala Nasional maupun Internasional
Lihat PrestasiBerita Terkini
Inovasi Energi Baru dan Pengelolaan Sampah: Langkah Strategis untuk Mewujudkan Masyarakat Berkelanjutan di Sawah Lebar Baru
Menuju Akreditasi Unggul, Fakultas Teknik UNIB Gelar FGD Akreditasi Bersama Dewan Eksekutif LAM Infokom
Bekerjasama Dengan BPPTIK Kominfo RI, Fakultas Teknik Selenggarakan Program VSGA
General Lecture Program Studi Sistem Informasi Universitas Bengkulu
.
Universitas Bengkulu mampu merubah pandangan saya mengenai dunia perkuliahan,khususnya Fakultas Teknik. Awalnya saya ragu untuk kuliah di Fakultas Teknik Program Studi Teknik Elektro karena saya tidaklah terlalu mengusai bidang tersebut. Namun, dengan metode pembelajaran yang sangat menyenangkan dan mudah diserap, saya bisa mengikuti pelajaran dengan baik. Dampaknya saya semakin mencintai bidang keteknikan ini dan bisa bersaing dalam hal pendidikan guna menjenjang karier saya. Berkat usaha dan doa, Alhamdulillah saya meraih Beasiswa Fast Track 3+2 ke Ming Chi University of Technology Taiwan
Ralensi Dwi Lestari
Mahasiswa Teknik ElektroSaya sangat bersyukur sekali selama kuliah di Fakultas Teknik banyak dilibatkan dalam pengerjaan proyek-proyek pengembangan sistem informasi. Saat ini saya berkerja di Perusahaan IT, semua pengalaman tersebut menjadi portofolio yang sangat baik untuk meyakinkan calon client saya.